Driver HP 1115 Deskjet Terbaru

HP DeskJet 1115 adalah printer inkjet yang dibalut dengan fitur Ink Advantage, menawarkan pencetakan yang terjangkau.

HP ini Ideal digunakan di rumah, sehingga dapat memberikan kecepatan cetak tertinggi 20 ppm dengan resolusi cetaknya maksimal hingga 4800 x 1200 dpi.

Download Driver HP 1115 versi terbaru yang kompatibel di berbagai operating system atau printer sesuai dengan versinya.

Jika tidak, driver tersebut tidak akan berfungsi dengan baik.

Simak link dan cara penggunaan dibawah.

Link Download Driver HP 1115 Terbaru

Berikut ini link yang bisa diunduh:

  1. Driver dan Software Printer HP Deskjet 1115 full fitur (123.4 MB): link unduh
  2. Basic Driver HP 1115 (40,8 MB): link unduh
  3. HP Deskjet 1115 Mac HP Easy Start (3,7 MB): link unduh
  4. Printer Driver untuk Windows 32-bit: link unduh
  5. Printer Driver untuk Windows 64-bit: link unduh

Fungsi Driver HP DeskJet 1115

Proses install driver ini tidaklah rumit, tetapi kadang pengguna membuat kesalahan saat menginstal drivernya.

Kamu bisa dengan mudah menghindari kesalahan ini dengan membaca panduan penginstalan driver yang disediakan oleh HP nya.

Driver printer ini berfungsi sebagai media komunikasi antara perangkat lunak komputer dengan pencetakan.

Efisiensi driver langsung mempengaruhi kinerja printer, sehingga disarankan untuk melakukan penginstallan driver HP DeskJet 1115 fitur lengkap.

Sistem operasi yang didukung dalam dalam printer ini adalah:

  • Windows XP ke Windows 10 (32bit / 64bit)
  • Mac OS 10.9 hingga 10.15 Catalina
  • Linux, Ubuntu
  • Detail Kartrid Tinta HP DeskJet 1115

Printer ini menggunakan satu kartrid tinta hitam (51645AE) dan satu kartrid tinta Tri-warna (C6578DE).

Mengenai Printer HP DeskJet 1115

Printer ini dirilis tahun 2016 dengan memiliki kemampuan lebih baik dikelasnya, bisa membantu kamu dalam mencetak berbagai macam dokumen maupun foto beserta gambar dengan kualitas terbaik.

Printer HP DeskJet 1115 cocok untuk usaha kecil menengah (UMKM) atau bisa untuk pekerjaan di rumah, misal pekerjaan kantoran, maupun tugas sekolah, dan kuliah.

Driver HP Deskjet 1115 ini memiliki resolusi cetak yang tinggi, sampai 1200 dpi.

Memiliki kecepatan cetak hingga 20 ppm untuk dokumen hitam putih dan hingga 16 ppm untuk dokumen warna.

Driver HP 1115 menggunakan teknologi Thermal Inkjet dan merupakan salah satu produk ramah lingkungan, dengan catatan sudah uji lolos sertifikasi ENERGY STAR.

Penggunaan dayanya cukup rendah, sehingga saat mencetak printer hanya mengkonsumsi daya listrik sebesar 10 watt saja.

Saat posisi stanby memerlukan daya 1,3 watt dan posisi mode sleep 0,7 watt.

Software pendukung dan driver printernya dijamin aman dari berbagai virus maupun malware yang masuk, karena filenya asli dari website resminya HP.

Cara Install Hasil dari Download tanpa CD

Download dan Install Driver Printer Epson Stylus Photo 1390

Caranya cukup unduh drivernya di website resmi dari epson, atau langsung pencarian ke kolom pencarian dengan keyword “download driver printer HP 1115”.

Sistem operasi yang digunakan meliputi: Windows 10, 8.1, 8, 7, Vista, XP & Apple macOS 10.12 Sierra / Mac OS X 10.11, 10.10, 10.9.

Kamu juga bisa mengunduh driver ini dari dukungan situs web Apple.

Jika kamu pengguna Linux, maka dapatkan pembaruan drivernya di situs web Linux Dukungan driver HP.

Jika kamu perlu dukungan, pembaruan, maupun pemecahan masalah otomatis, maka kamu bisa mengunduh ke Unduhan Asisten HP.

Perangkat lunak merupakan solusi lengkap yang mencakup semua yang diperlukan dalam menginstal dan menggunakan printer HP kamu.

Kumpulan perangkat lunak meliputi satu set lengkap drive, penginstal, dan perangkat lunak opsional, jadi bisa direkomendasikan.

Baca Juga: Driver Canon Pixma MP237 All-in-One Printer

Kesimpulan

Driver HP 1115 dapat digunakan diberbagai sistem operasi, Kamu dapat mengunduh sesuai dengan driver HP 1115 yang kompatibel.

Kelebihannya, pada driver ini memiliki kecepatan dan resolusi yang tinggi.

Tinggalkan komentar